HomeNasional

Brigjen Pol Yan Fitri Jabat Kapolda Kepri

Kawal Pergerakan Tamu VIP-VVIP KTT IAF ke-2 di Bali, Polri Turunkan 1.438 Personel Polantas
Kapolda Bali : Isu Yang Diangkat Dalam KTT Archipelagic and Island State Sudah Sesuai Program Kapolri
Partai GERINDRA mencalonkan Amri Abdi Bachtiar Putra generasi yang jujur dan berkwalitas sebagai caleg dalam Pemilu 2024

Clickindonesia.id – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi pada pucuk pimpinan di Mapolda Kepri. Brigjen Pol Yan Fitri Halimansyah diangkat sebagai Kapolda Kepri menggantikan Irjen Pol Tabana Bangun, Sabtu (9/12/2023).

Yan Fitri Halimansyah sebelumnya menjabat sebagai sebagai Kepala Penyusunan, Dokumentasi, dan Informasi Hukum Divisi Hukum Polri.

Sebelumnya juga, akpol lulusan 1989 itu pernah menjabat sebagai Wakapolda Kepri pada 2017 silam.

Sementara itu, Irjen Pol Tabana Bangun dari Kapolda Kepri dimutasi sebagai analis kebijakan utama bidang STIK lemdiklat Polri.

(Abdul Hadi)

COMMENTS

WORDPRESS: 0
DISQUS: 0