HomeDaerah

Babinda Hadiri Acara Selamatan Warga Desa Oncong Tengah yang akan Berangkat Haji

Polri Peduli Lingkungan, Polres Pasuruan Bersama Warga Bersihkan Sampah Sungai
Bakti Kesehatan Akabri 91, Lapangan Rampal Malang Disulap Jadi Rumah Sakit
DPP Partai Gerindra Rekomendasikan Ansar dan Nyanyang untuk Maju di Pilgub Kepri

Babinsa Pos Ramil Concong Koramil 04/Kdr jajaran Kodim 0314/Inhil menghadiri acara Selamatan warga Desa Concong Tengah yang mau keberangkatan Haji, Sabtu (04/5/2024).

Dikatakan serma suhaidi untuk menjaga tali silaturahmi
“Saya mendoakan agar yang berangkat menunaikan ibadah haji dalam keadaan sehat dan sampai ke tanah air dalam keadaan sehat juga,” ungkap Serma Suhaidi

Mudah-mudahan selama di Mekkah dan Madinah apa yang menjadi hajat dapat terlaksana di sana dan selalu diberikan kesehatan sehingga pelaksanaan rutinitas di sana dapat terlaksana dengan baik dan yang terpenting menjadi haji yang mabrur ungkap Babinsa.

Selain itu juga Dikatakan serma suhaidi dalam kegiatan tersebut juga sekaligus ajang silaturahmi antara TNI dan masyarakat yang menghadiri undangan syukuran tersebut.

“Ini lah bentuk kedekatan kami (TNI) dengan masyarakat, kita saling mendukung satu sama lain, dengan ini saya mengucapkan ribuan terimakasih sudah di undang di sini,” tandasnya.

COMMENTS

WORDPRESS: 0
DISQUS: 0